Polsek Lendah ajak warga untuk ibadah di bulan ramadlan tetap patuhi protokol kesehatan

oleh -89 Dilihat

Lendah, Kabarno.com – Jajaran Kepolisian Sektor Lendah Polres Kulon Progo pada Sabtu, 10 April 2021 menggelar kegiatan pembinaan bagi tokoh agama dan tokoh masyarakat untuk menghadapi bulan suci ramadlan.

“Kanit Binmas Polsek Lemdah, Bhabinkamtibmas Kalurahan Bumirejo, Kalurahan Gulurejo selaku anggota Satgas Kampung Tangguh Nusantara Menoreh System Kulo Siaga melalsanakan pembinaan terkait hadapi bulan suci ramadlan,” kata Kapolsek Lendah AKP Fakhrorudin Minggu, 11 April 2021.

Fakhrorudin melalui Kanit Binmas dan Bhabinkamtibmas menyampaikan terkait protokol kesehatan di masa Pandemi, keamanan ketertiban masyarakat dan bijak dalam berjejaring sosial. Selain itu juga di sampaikan terkait bahaya bencana alam dan pelaksanaan ibadah tarawih di masa pandemi.

“Agar warga dalam melaksanakan ibadah tarawih di bulan suci ramadlan tetap melaksanakan protokol kesehatan,” tambahnya.(yah)

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.